rss

Selasa, 20 Juli 2010

blog tutorial

blog tutorial


5 Menit membuat server Web Localhost

Posted: 19 Jul 2010 08:34 PM PDT

Server web localhost. Apaan itu?? Server web localhost adalah sebuah server local di computer Anda. Server localhost ini berfungsi untuk menjalankan script-script PHP untuk sebuah website. Tanpa server ini, dijamin deh web-web yang pake bahasa PHP gak akan kebuka dengan sempurna, bahkan mungkin gak kebuka sama sekali. Selain itu, server web localhost ini juga berguna untuk menyimpan data-data member/lainnya dari sebuah website di dalam database (kita akan gunakan phpMyAdmin untuk database).

Nah, sekarang mending langsung kita install ajah server web localhost, biar gak bosen baca pendahuluan yang panjang lebar. Berikut adalah langkah-langkahnya:

1. Langkah pertama adalah mendownload XAMPP Localhost, di sini.

2. Lalu menginstall XAMPP yang berisi Apache Server dan MySQL server di computer kita, berikut adalah tahap-tahapnya:

install xampp

install xampp

 

3. Pilih tempat/drive yang akan diinstall, lalu klik next.

install xampp

 

4. Centang ketiga menu di "SERVICE SECTION", lalu klik install.

install xampp

 

5. Tunggu sampai proses install selesai

install xampp

 

6. Setelah proses selesai maka akan muncul tampilan seperti gambar di samping, lalu klik "Finish" dan tunggu beberapa saat. Jika muncul konfirmasi maka pilih "YES".

install_xampp6

 

7. Setelah muncul tampilan seperti gambar dibawah maka proses instalasi telah selesai.

clip_image002

 

Sekarang proses Apache Server dan MySQL Server (phpMyAdmin) telah selesai terinstall. Tunggu tutorial berikutnya yah tentang penggunaan PHP dan MySQL dalam sebuah aplikasi di server localhost dari blog ini. (Kita akan buktikan kegunaan server localhost ini).

NOTE: Username untuk mengakses phpMyAdmin adalah "root" (tanpa tanda petik) sedangkan untuk passwordnya dikosongkan saja.

 

Wilianto Indrawan
Seorang blogger dan freelance web developer yang suka coba-coba hal-hal baru walaupun kadang suka sok tau, but be myself..
Blog: http://www.wilianto.com


0 komentar:


Posting Komentar

Terima kasih atas komentar anda

Related Posts with Thumbnails

Menu Blog Ini

Buka Semua | Tutup Semua

Dalam Proses, Mohon Tunggu
Sponsored By :Satpol Temanggung.

Info Satpol

Posting Gratis Di Sini


Nama
Email
Judul
Tentang
Kategori
Gambar
Isi
Image Verification
captcha
Please enter the text from the image:
[ Refresh Image ] [ What's This? ]

Powered byEMF Email Form

INSPIRASI

Check Page Rank of any web site pages instantly:
This free page rank checking tool is powered by Page Rank Checker service
 
" SILAHKAN KIRIM PESAN MAUPUN KOMENTAR ANDA, AKAN KAMI HARGAI TULISAN ANDA, TERIMA KASIH "

Ikuti beritaku

Kembali lagi ke atas